Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2016

Tukang Batu V Tukang Kain

Gambar
Ijinkan saya sedikit “sombong” kali ini, jika ternyata bisa menginspirasi teman-teman Saya hanya “tukang batu’ biasa, yang Alhamdulillah bekerja di bidang yang terkenal lumayan, tapi saya juga seorang tukang lainnya, ya tukang kain….saya jualan juga selain bekerja kantoran, ganggu kerjaan? Enggak…soalnya saya sudah membangun system kerja saya sendiri baik di kantor bersama tim, personal, maupun s ystem ditoko, online, jahitan, dan di “kantor” DimDim Sprei sendiri Kok bisa? Ya bisa kalau ditekunin, apa yang gak bisa kalau kamu gak berusaha maksimal, kalau gagal ya coba lagi, jangan pernah menyerah Dikantor gak ada masalah? Ya banyak,….tapi pasti bisa diselesaikan Online dan toko? Beuh jangan Tanya tantangannya, buaaanyyyaaaakkkkk Saya bertindak sebagai anak buah dan “mbak bos” dalam saat yang bersamaan…..banyak manfaatnya, saya jadi bisa bertindak dan berfikir dalam posisi atas bawah bersamaan Gak malu jualan? Kenapa malu kalau itu membawa kebaikan dan halal….saya ...

Fungsi sarang laba-laba

Gambar
Suatu pagi anak2 bertanya, buat apa jaring laba-laba? Dan saya menjawab, buat nangkap mangsanya lalu dimakan. Buahahahahaha, jawaban standar booo, ok mari kita ulik lagi jawaban yang lebih akurat. Fungsi jaring laba-laba: 1.        Sebagai sarang pelindung atau kepompong 2.        Alat transportasi, jaringnya akan berguna saat tertiup angin, baru tahu saya, hahahaaa 3.       Ketika bayi laba-laba menetas dari telur, bayi ini melepaskan sendiri jaringnya dan sabar menunggu agar terbawa angin dan tersebar ke lokasi baru, proses ini dikenal sebagai balon. Ketika bayi laba-laba mendarat, ia akan membuat jaring guna menangkap serangga untuk makan. 4.        Perangkap mangsa 5.        Tempat berkembang biak Dalam pembuatan jaringnya, laba-laba akan melempar benang yang dipintalnya ke udara. Sehingga udara akan membawa ujung...

SAYA

Gambar
Hmmm... Saya gak beda dengan yang lain... Sama aja... Bahkan lebih tengil... Hahhahaaa 😁 Mungkin yang membuat saya sedikit "berbeda"... Hanya di Semangat!!! Saya berusaha untuk membuat mind set positive di setiap langkah yang saya ambil... Memenuhi isi kepala saya dengan impian, asa dan senyum orang-orang terkasih yang akhirnya memecut semangat saya.,, Menerima setiap kekurangan didiri saya... Dan mencintainya agar menjadi lebih baik lagi... Saya lebih puas jika apa yang saya dapatkan adalah hasil kerja keras saya sendiri... Isilah kepala kita dengan energi positif, semangat yang tinggi, niscaya tubuh kita selalu bersinergi dengannya... Niat...semangat...tekun... .doa.... -- Dimas Juliana (yeyen) -- *status lebay dini hari*